Saturday, February 12, 2011

Membuat Animasi Gif Online

Gif adalah salah satu format gambar yang populer, sama halnya Jpg dan Png. Namun Animasi gif memiliki kelebihan dari dibanding ekstensi gambar  lainnya, karena animasi GIF dapat menampilkan suatu animasi yang bergerak yang dimana animasi tersebut terdiri dari beberapa frame gambar. Animasi GIF ini/File Gif ini pada umumnya sering digunakan sebagai media banner periklanan di halaman web yang dinamis dan juga sebagai banner bergerak  sebagai penghias blog yang mungkin tidak asing lagi bagi kita selama ini.

Sekarang ini sudah banyak  aplikasi gratis dapat kita pakai yang memungkinkan kita membuat animasi gif secara mudah dan tanpa repot :), Ada yang tersedia mulai dari aplikasi dekstop (yang diinstal di komputer) dan ada juga yang secara online. Ada suatu website yang telah menyediakan aplikasi online Gif Creator yang sering saya pakai, layanan ini adalah layanan dari website/situs WeGif.  Situs ini (WeGif) cara kerja nya adalah dengan cara menggabungkan beberapa aspek yang ada kaitannya dengan  proses pembuatan gambar 
GIF yaitu seperti :animasi, frame, perulangan  visual, kualitas gambar, warna gambar, dan ada juga ada fitur untuk  kompresi gambar, dan hal ini dapat membuat ukuran file menjadi sangat kecil.
Kalau kita ingin secara cepat ingin membuat gambar GIF maka sebaiknya kita dapat menggunakan WeGif ini untuk membuat animasi gambar secara online, WeGif sangat mudah kita gunakan.

Namun jika kita masihh ingin mencoba beberapa aplikasi online lainnya, saya masih mempunyai beberapa alternatif untuk membuat gambar bergerak (GIF) kita bisa menggunakan alternatif lainnya yang ada di Myspace Animated Gif Generator

2 comments:

  1. salam kenal, salam mahasiswa ya ^.^
    wah, blog yg bagus sekali, saya numpang baca2 ya, trmasuk cra bwt gmbar ini..oh ya, kita tukeran link yuk, siapa tw bisa saling share pndapat ^^..
    di tunggu kunjungan baliknya ya ^_^

    ReplyDelete
  2. oke sob blognya...btw numpang tanya nih sob, untuk lagunya judulnya pa ya n cara tmbah fitur musiknya gmna nih???salam sukses selalu.thanks.
    mitrapenerjemah@gmail.com

    ReplyDelete

Silahkan tinggalkan komentar anda di bawah ini. No Spam ! No Sara !